Selasa, 21 Juli 2020

Nuansa Hati di Kelas Bunda Cekatan Batch1


Assalamualaikum,

Alhamdulillah, itu adalah sebuah kata yang selalu saya getarkan dalam setiap menyelesaikan sebuah proses baik belajar maupun aktivitas. Diiringi cuaca yang cerah, semburat kuning mentari menerobos disela-sela jemuran di belakang rumah. Inilah Nuansa Hati saat mengikuti Kelas Bunda Cekatan Institut Ibu Profesional.

Selasa, 07 Juli 2020

Bahagia Merayakan Proses Kemajuan


Assalamualaikum,
Halo semua apa kabar? Semoga senantiasa sehat dan terus semangat menjadi lebih baik. Alhamdulillah kelas Bunda Cekatan di Institut Ibu Profesional telah memasuki pekan ke-7. Ah, rasanya sungguh luar biasa. Saatnya merayakan kemajuan dalam proses yang ada.

Rumpu Rampe

Rumpu rampe khas NTT Indonesia memang negara yang kaya baik secara geografis atau pun populasi. Terletak di antara dua benua dan dua samuder...

Popular Posts